Polda Bali – Polres Buleleng , Pada hari Sabtu tanggal 11/05/2019, pukul 09.30 Wita, Guna Memastikan Wilayah Polsek Gerokgak tetap aman , Piket Pawas Ipda I Gede Nyeneng,SH bersama 4 personil dengan menggunakan kendaraan dinas 401 melaksanakan patroli mobiling diseputaran wilayah hukum Polsek Gerokgak
Patroli dengan sasaran obyek vital, dan lokasi Wisata dan jalur lalu lintas pada titik rawan , yang dapat menjadi gangguan kamtibmas , Juga melaksanakan dialogis dengan Warga yang yang ditemui saat patroli di Pura Pulaki disampaikan pesan kamtibmas dan himbauan
Patroli dimaksudkan guna menciptakan rasa aman , nyaman dan mencegahan terjadinya tindak kriminal di wilayah Hukum’Polsek Gerokgak
Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, SH ditempat terpisah menyampaikan konfirmasi “Patroli yang dilaksanaan secara rutin sebagai bantuk pelayanan kepada masyarakat untuk selalu berada ditengah masyarakat sebagai langkah Polri menciptakan keamanan dan ketertiban dan sebagai langkah pencegahan terhadap terjadinya tindak kriminal,” Demikian Kata Kapolsek.