Antisipasi Kriminalitas Saat Libur Hari Raya Idul Fitri Personil Pos Pantau Lakukan Patroli ke Obyek Wisata Water Park

0
203

Polda Bali -Polres Buleleng, antisipasi meningkatnya aksi kriminalitas saat libur hati raya Idul Fitri Polsek seririt terus tingkatkan patroli ke beberapa pusat-pusat keramaian serta obyek wisata di wilayah hukum polsek Seririt guna mengantisipasi tindak kejahatan selama libur Lebaran.

Obyek wisata Water Park Desa Sulanyah Personil Polsek seririt dipimpin panit 2 Lantas bersama personil pos pantau dan anggota TNI melakukan patroli dan strong point serta dialogis dengan pengunjung dan sekurity agar selalu waspada terhadap aksi kriminal terhadap para wisatawan yang berkunjung ke Water park Grand surya seririt

Kapolsek menambahkan bahwa,” anggotanya yang melaksanakan patroli nantinya dibagi menjadi menjadi dua, yakni anggota berseragam dinas ( terbuka) maupun yang berpakaian preman /tertutup yang juga nanti akan berkeliling melakukan pencegahan jika ada hal yang berpotensi memicu perilaku kriminalitas pada pusat pusat keramaian ataupun obyek wisata,” katanya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here