Hadir Untuk Amankan Tournament Sepak Bola Mini Superpuma 2019

0
250

Polda Bali – Polres Buleleng bahwa hari Sabtu 28/09/2019, Pukul 16.30 Wita, bertempat di Lapangan Banteng Desa Sumberkima Personil Polsek Gerokgak dan Bhabinkamtibmas Sumberkima Aiptu Nyoman Tentram di pimpin Padal Ipda Ketut Artika Mengamankan Kegiatan Tournament Sepak Bola Mini di Lapangan Banteng desa Sumberkima.

Dalam turnamen ini mempertemukan Tanjung wangi fc dan Putra Remaja Fc yang dimenangkan oleh Arsema dengan Skor 0-2

Sementara Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, SH, mengungkapkan bahwa setiap kegiatan yang diselenggarakan oleh Masyarakat Polri Wajib untuk mengamankannya seperti pengamanan turnamen Sepakbola Mini ini,yang bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban sehingga kegiatan berjalan sesuai dengan yang diharapkan,”jelasnya.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here